Kata atau huruf “mAh” yg sering ditemukan pada baterai adalah singkatan dari milliampere hours (milli ampere per jam). Ini memberitahukan kepada kita seberapa banyak arus listrik yang dikeluarkan selama satu jam.
m = milli = 1/1000
A = ampere, satu unit arus listrik (sering disingkat menjadi “amp”)
h = hour (sejam)
Maka itu mAh berarti 1/1000 ampere per jam. Atau juga sama dengan 3.6 coulombs.
Contoh, jika anda memiliki batere rechargeable (yg bisa diisi ulang) dengan kapasiti 2700 mAh (atau 2.7 AH) dan digunakan untuk menyalakan sebuah alat yg menarik 1 ampere, maka dari itu baterai tersebut (jika sudah penuh di-charge) bisa menyalakan alat itu selama 2.7 jam.
Makin semakin tinggi angka mAh, semakin tinggi pula energi kapasitas pada sebuah baterai. Biasanya baterai rechargeable memiliki angka mAh diantara 1800mAh sampai dengan 2700mAh, dan bisa dibeli pada size yg berbeda seperti AA, AAA, dan 9V. Dengan tercantumnya angka mAh, kita bisa tau berapa lama baterai tersebut dapat digunakan. Dalam penggunaan biasa, biasanya sekitar 45 menit untuk tiap 100 mAh.
Kamera digital, PDA, digital video dan video game sering dikategorikan sebagai alat yang memerlukan baterai dengan mAh yang lebih tinggi. Alat alat tersebut bisa rusak atau tidak befungsi sama sekali jika menggunakan baterai biasa atau baterai yg memiliki mAh yg rendah.
Perbedaan antara Voltage dan Amperage.
Voltage yaitu berapa banyak listrik yg ada, sedangkan amperage adalah berapa cepat listrik itu mengalir.
Bayangkan jika anda sedang menyetir ke bioskop dengan mobil anda. Voltage di contoh ini berperan sebagai “keinginan” anda untuk pergi nonton, dan amperage itu adalah kecepatan anda menuju ke bioskop tersebut.
makasih bangat ya gan.......sekarang saya paham....
ReplyDeleteini benar benar membantu.....
makasih atas ilmunya gan...
sukses Tuhan Memberkati....
Ok _
ReplyDelete( ((
\ =\
__\_ ?-\
(____)) ( \----
(____)) _
(____))
(___))____/----
trima kasih banyak mas atas ilmunya
ReplyDeletegan, saya punya helicopter rc baterainya 3.7V 1100 MAh, kalau saya beli baterai dibawah atau diatas MAh pengaruhnya apa ?
ReplyDeletegan, saya punya helicopter rc baterainya 3.7V 1100 MAh, kalau saya beli baterai dibawah atau diatas MAh pengaruhnya apa ?
ReplyDeleteVoltage yaitu berapa besar listrik yg dialirkan. sedangkan amperage adalah berapa cepat listrik itu mengalir.
ReplyDeleteBayangkan jika anda sedang menyetir ke bioskop dengan mobil anda. Voltage di contoh ini berperan sebagai berapa banyak penumpang yang anda bawa untuk pergi nonton, dan amperage itu adalah kecepatan anda menuju ke bioskop tersebut.
contoh : 9 orang di mobil dengan kecepatan 100kmj = baterai output DC 5v dengan 100ampere,
IMHO
Trimakasih sda paham sedikit
Deletebermanfaat sekali broo
ReplyDeleteKalau 1400 MaH berarti 1 jam 4 menit ya?
ReplyDeleteTrimakasih infonya sangat bermamfaat !
ReplyDeletekalau 800 mAh kok tahan nya 2 minggu ?
ReplyDeleteBerari hpnya cuma make arus rata rata sekitar 0.2 A, arus listrik sekecil itu cukup banyak ditemukan di hp lama
Deletekalo ga dipake/cuma stanbuy ya pasti tahan lama gan hehhehehe
DeleteKl 2 bh batrei rechargeable kapasitas 2300mAh saya gabung pemakaiannya dg yg 1500mAh (1buah) apa ada efeknya? Sm2 batrei rechargeable & sm2 merk tp beda kapasitas. Sy pk sensor alarm yg membutuhkan 3 bh batrei AA.
ReplyDeletesy juga sering memakai rechargeable baterai dengan mah yang berbeda pada suatu device dan masih tetap bisa berjalan, tetapi tetap saja cara tersebut tidak disarankan karna bisa mempengaruhi kinerja alat tersebut secara keseluruhan (dan juga bisa merusak baterainya terutama baterai dengan mah yg lebih rendah).
Deleteterima kasih gan
ReplyDeletetima kasih ya
ReplyDeleteThanks ea gan atas info nya.
ReplyDeletemakasih gan ...
ReplyDeleteterima kasih gan
ReplyDeletemantabs
ReplyDeletegan klo batre 9.6 volt di pakein batre 7.2 volt bisa tidak gan.. apa dapak.y..
ReplyDeletegan mau tanya klo mobil rc pake batre 9.6v trus di pakein cma 7.2v bisa tidak.. dan apa dampak.y..
ReplyDeleteKemungkinannya ada dua, mobil rc nya tidak berfungsi sama sekali, atau yang kedua, mobil nya tetep berjalan namun dengan kinerja yang tidak maksimal. Jika voltasenya tidak jauh di bawah yang disarankan biasanya yang kedua yang kemungkinan terjadi.
Deletesip
ReplyDeletesiiipp laah
ReplyDeleteMisi mau tanya donk..klo pke 2 btre dengan volt 3.7 150mHa.. bisa memperpanjang daya kerja mobil rc gk yaa gan??
ReplyDeleteGan mau tanya donk jika pke 2 batre dngan 3.7v 150mAh...apa akan memperpanjang daya kerja mobil rc??
ReplyDeleteSory amatir belum paham betul,voltage itu apa dan kalo 3000MAH dan 20A bisa di pakai alat itu dalam berajam ? Karena saya pengguna vape saya mau nanya apakah semakin besar AMP apakah semakin besar pembakarannya? Terimakasih
ReplyDeletekalo batrai 4000 mah cocok nya pake ampre yg brapa bagus apa tidak . soal nya charger asli susah dicari
ReplyDeleteBermanfaat brow maķasih....
ReplyDelete